Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Rumus HTML untuk membuat Penulisan Matematika dan Kimia

Dalam menulis Rumus atau Hitung Matematika di dalam kode html, atau website, blog biasanya kita terkendala dan bingung bagaimana membuatnya sih dan terkadang kita akan cenderung memakai 2^2 untuk menuliskan dua pangkat 2, nah ternyata ada rumusnya sob, agar kamu bisa menulis pangkat maupun rumus kimia yang identik dengan karakter kecil yang diletakkan sedikit kebawah karakter normal.

Oke, saya akan memperkenalkan #Rumus HTML untuk kali ini, sub dan sup yang merupakan Tag yang masuk ke dalam tipe tag inline, yang akan mengikuti alur text yang ada.


Superscript dan Subscript
Rumus HTML

 Ini merupakan Hasil dari Kode yang akan kita Studikan...

Saya sedang belajar HTML Superscript

32 + 53 = 9 + 125 = 134

Saya sedang belajar HTML Subscript

Dalam rumus kimia, air ditulis sebagai H2O


Nah ini dia Penjelasan tentang Rumusnya....

Untuk Superscript 

Sup Tag adalah singkatan dari superscript, yaitu sebutan untuk karakter kecil diatas text. Umumnya superscript digunakan didalam penulisan rumus matematika seperti dalam pembuatan pangkat.


Saya sedang belajar HTML Superscript


32 + 53 = 9 + 125 = 134




dan Untuk Subscript 

Sub Tag adalah singkatan untuk Subscript. Subscript adalah penyebutan untuk karakter kecil yang diletakkan sedikit di bawah baris karakter normal. Biasanya subscript digunakan untuk formula kimia

Saya sedang belajar HTML Subscript

Dalam rumus kimia, air ditulis sebagai H2O


Nah gimana menurut kamu yang khususnya di bidang Pendidikan, dan banyak berkecimpung dengan rumus matematika maupun lainnya, Apakah Tag diatas bermanfaat?



Semoga artikel ini dapat membantu kamu ya..
Selalu ikuti update terbaru #rumusapaaja dan follow twitter @rumusapaaja untuk mendapatkan update terbaru rumus yang ada di #rumusapaaja
Kamu juga bisa bergabung di fanpage facebook /rumusapaaja untuk saling berbagi rumus... rumus kamu yang terpilih, akan kita tampilin di web #rumusapaaja beserta identitasmu :D akan terpampang di bawahnya. Jadi silahkan saling berbagi rumus.



Posting Komentar untuk "Rumus HTML untuk membuat Penulisan Matematika dan Kimia "